Kisah prestasi gemilang I Kadek Dwi Putra Yasa????, seorang alumni Mediterranean Bali Karangasem jurusan Housekeeping tahun 2017 yang sangat menginspirasi!
Kak Dwi Putra telah meraih gelar "The Best Employee of The Month" di kapal pesiar terkemuka, Harmony of The Seas - Royal Caribbean International????.
Perjalanan Kak Dwi Putra dimulai dari pelatihan di Mediterranean Bali Karangasem dan berlanjut ke kapal pesiar yang penuh tantangan. Dengan pengalaman yang terus berkembang, Kak Dwi Putra telah mengukir namanya di dunia kapal pesiar. Prestasinya ini membuktikan bahwa dengan dedikasi dan kerja keras, kita bisa mencapai puncak kesuksesan bahkan dalam persaingan internasional????.
Selamat Kak Dwi Putra atas pencapaian luar biasa ini, dan semoga terus memberikan inspirasi kepada banyak orang untuk mengejar mimpi mereka dengan semangat yang sama!????